Sunday, 6 December 2015

20 perintah dasar LINUX



Ls : untuk melihat isi file dari suatu direktori
Cd : untuk pindah dari direktori 1 ke direktori lainnya
Cp : untuk mengcopy suatu file
Rm : untuk menghapus suatu file
Date : untuk mengubah tanggal dan waktu komputer
Top : untuk melihat proses yang berjalan pada SO Linuk
Df : untuk melihat informasi pemakaian disk pada seluruh
system
Ps : untuk melihat proses yang di jalankan oleh user
adduser : untuk menambah user
Clear : untuk membersihkan layar
mkdir : untuk membuat direktori
rmdir : untuk menghapus direktori
touch : untuk membuat file
mv : untuk memindahkan file
ren : untuk mengubah nama file
nano/pico : untuk mengedit file
whoamI : untuk melihat login name
passwd : untuk mengubah kata sandi
Time : untuk melihat waktu sekarang
init 0 : untuk mematikan pc

No comments:

Post a Comment